Artikel
KEGIATAN 17 AGUSTUS DI DESA KETANGGI
27 Agustus 2020 09:20:49
Amroni
1.274 Kali Dibaca
Berita Desa
Pemerintah Desa Ketanggi untuk memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia mengadakan senam masal yang di laksanakan pada hari Minggu tanggal tanggal 16 Agustus 2020 pukul 06.00 WIB di lapangan Desa Ketanggi dan selanjutnya di adakan lomba tumpeng antar RT yang dilaksakan di halaman Balaidesa Ketanggi pukul 16.00